Tujuan Mitigasi












Tujuan utama (ultimate goal) dari Mitigasi Bencana adalah sebagai berikut : 

  • Mengurangi resiko/dampak yang ditimbulkan oleh bencana khususnya bagi penduduk, seperti korban jiwa (kematian), kerugian ekonomi (economy costs) dan kerusakan sumber daya alam.
  • Sebagai landasan (pedoman) untuk perencanaan pembangunan.
  • Meningkatkan pengetahuan masyarakat (public awareness) dalam menghadapi serta mengurangi dampak/resiko bencana, sehingga masyarakat dapat hidup dan bekerja dengan aman (safe).      
 
 
sumber: tahtaazmi.blogspot.com

1 komentar:

  1. Coin Casino | Play with Bitcoin Now | CasinoWise
    Learn more 인카지노 about deccasino Coin Casino. Play kadangpintar with Bitcoin now. It's free and real money gambling. Enjoy games and bonuses that will keep you coming back for

    BalasHapus

Sistem Peringatan Dini Tsunami